Input Nilai Rentang Pada Switch Case Statement Bahasa C
![]() |
Statement Switch Case Bahasa C |
case low ... high:
Penentuan rentang nilai berurutan dari karakter ASCII:
case 'A' ... 'Z':
- Contoh penulisan benar - case 1 ... 5: (ada spasi diantara nilai rentang).
- Contoh penulisan salah - case 1...5: (tidak ada spasi diantara nilai rentang).
Contoh:
// Program Bahasa C untuk
// ilustrasi penggunaan nilai
// range pada statement switch
// case.
#include <std.io>
int main()
{
int arr[] = { 1, 5, 15, 20 };
for (int i = 0; i < 4; i++)
{
switch (arr[i])
{
case 1 ... 6:
printf("%i in range 1 to 6\n",arr[i]);
break;
case 19 ... 20:
printf("%i in range 19 to 20\n",arr[i]);
break;
default:
printf("%i not in range\n",arr[i]);
break;
}
}
return 0;
}
5 in range 1 to 6
15 not in range
20 in range 19 to 20
Kompleksitas Waktu: O(n), dimana nilai n adalah ukuran dari array arr.
Auxiliary Space: O(1)
Catatan: jika nilai pada label case adalah nilai rentang case yang telah digunakan pada statement switch, maka kompilator akan memberikan pesan error.
- Menghitung Variabel Angka Dari Argumen Bahasa C [klik]
- Perintah Evaluasi Fungsi Parameter Bahasa C [klik]
- Fungsi Overloading Bahasa C Beserta Penjelasannya [klik]
- Pengembalian Nilai Fungsi Ganda Bahasa C [klik]
- Peran Fungsi Prototype Bahasa C Beserta Penjelasannya [klik]
- Fungsi Static Bahasa C dan Penjelasannya [klik]
- Fungsi EXIT, ABORT, dan ASSERT Bahasa C [klik]
Apa yang dimaksud dengan switch case statement pada bahasa C?
BalasHapusStatement switch pada bahasa C adalah alternatif dari statement if else nested yang memungkinkan user untuk mengeksekusi banyak operasi untuk menghasilkan nilai yang berbeda dari suatu variabel yang disebut sebagai variabel switch.
HapusDengan menggunakan statement switch user dapat mendefinisikan berbagai pernyataan dalam banyak kasus untuk nilai yang berbeda dari satu variabel.
HapusStatement switch memungkinkan variabel untuk diuji nilai kesetaraannya terhadap nilai lainnya, dimana setiap nilai yang ditangkap oleh case, maka variabelnya akan diaktifkan untuk diperiksa kondisinya.
Hapusmekanisme kontrol pemilihan yang digunakan untuk memberikan kemungkinan nilai variabel atau ekspresi melakukan perubahan aliran kontrol eksekusi program melalui proses pencarian dan pemetaan.
Hapus