Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perbedaan ++*p, *p++, dan *++p pada Bahasa C

Artikel ini membahasa Perbedaan antara ++*p, *p++, dan *++p pada bahasa pemrograman C. Untuk lebih memahami, perkirakan hasil output dari contoh program berikut.


3 Contoh Program Perbedaan ++*p, *p++, dan *++p pada Bahasa C
++*p, *p++, dan *++p Bahasa C

Sebelum memahami lebih dalam materi tentang Perbedaan ++*p, *p++, dan *++p pada Bahasa C, terlebih dahulu pelajari materi tentang: Preincrement dan Predecrement Bahasa C dan Fungsinya [klik], Operator Ternary Bahasa C dan Fungsinya [klik], dan Program Modulus Angka Negatif Bahasa C [klik].

Contoh:
Contoh:

#include <stdio.h>

 

int main(void

int arr[] = {10, 20}; 

int *p = arr; 

*p++; 

 

printf("arr[0] = %d, arr[1] ="

" %d, *p = %d", arr[0], arr[1], *p); 

 

return 0

}


Contoh:

#include <stdio.h>

 

int main(void

int arr[] = {10, 20}; 

int *p = arr; 

*++p; 

 

printf("arr[0] = %d, arr[1] ="

" %d, *p = %d", arr[0], arr[1], *p); 

 

return 0

}


Hasil dari keluaran program sebelumnya akan mudah diprediksi dengan mengingat beberapa penerapan aturan mengenai operator postfix ++ dan prefix ++.
  • Precedence dari prefix ++ dan * adalah sama. Asosiatifitas dari keduanya adalah dari kanan ke kiri (right to left).
  • Precedence dari postfix ++ adalah lebih besar dari * dan prefix ++. Tingkat asosiatifitas dari postfix ++ adalah dari kiri ke kanan (left to right).

Bentuk ekspresi ++*p memiliki dua operator yang memiliki precedence sama, sehingga kompilator selanjutnya akan melihat tingkat asosiatifitasnya. Karena ssosiatifitas dari operator adalah kanan ke kiri, maka bentuk ekspresinya yang dibaca adalah ++(*p), sehingga ouput dari program pertama adalah "arr[0]=11, arr[1]=20, *p=11".

Ekspresi *p++ dibaca *(p++), sehingga precedence dari postfix ++ yang lebih tinggi dari *. Maka output dari program kedua adalah "arr[0]=10, arr[1]=20, *p=20".

Ekspresi *++p memiliki dua operator dengan precedence yang sama, sehingga kompilator akan melihat tingkat asosiatifitasnya. Karena asosiatifitas dari operator tersebut adalah dari kanan ke kiri, maka, ekspresi dari operator akan dibaca *(++p). Output dari program ketiga adalah "arr[0]=10, arr[1]=20, *p=20".

Artikel ini didedikasikan kepada: Sofiani Vitamara Agustina, Yuni Tri Winanti, Adila Kartika Dewi, Agung Kumoro Adhi, dan Akmal Mahardika.

6 komentar untuk "Perbedaan ++*p, *p++, dan *++p pada Bahasa C"

  1. Apa yang dimaksud dengan pointer atau variabel pointer dalam bahasa pemrograman C?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Pointer adalah variabel yang nilainya adalah alamat memori dari variabel lain, yaitu berupa alamat langsung dari lokasi memori variabel yang dituju tersebut. Seperti halnya variabel atau bentuk konstanta apapun, penggunaan variabel pointer harus dideklarasikan terlebih dahulu sebelum pointer (variabel) tersebut dapat digunakan untuk menyimpan alamat variabel apapun.

      Hapus
    2. bentuk penulisan dari variabel yang digunakan sebagai pointer adalah diberi tanda '*' pada bagian awal sebelum nama variabel. Contoh: int *p;

      Hapus
  2. Pointer adalah variabel yang menyimpan alamat memori dari variabe lain. Pointer digunakan untuk menyimpan alamat variabel lain atau item memori dari variabel lain. Pointer sangat berguna untuk jenis parameter passing lainnya yang biasa disebut sebagai Pass By Address. Pointer sangat penting dalam pembuatan program untuk alokasi memori dinamis.

    BalasHapus
  3. Apakah variabel tipe pointer dapat digunakan secara bersamaan dengan operator increment ataupun decrement?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya, seperti diperlihatkan pada contoh-contoh dalam artikel ini.

      Hapus

Hubungi admin melalui Wa : +62-896-2414-6106

Respon komentar 7 x 24 jam, mohon bersabar jika komentar tidak langsung dipublikasi atau mendapatkan balasan secara langsung.

Bantu admin meningkatkan kualitas blog dengan melaporkan berbagai permasalahan seperti typo, link bermasalah, dan lain sebagainya melalui kolom komentar.

- Ikatlah Ilmu dengan Memostingkannya -
- Big things start from small things -